Quantcast
Channel: food.detik
Viewing all articles
Browse latest Browse all 17538

Wine 101 Class, Mencuri Ilmu Wine Langsung dari Ahlinya

$
0
0
Wine merupakan minuman beralkohol yang unik sekaligus kompleks. Meski dibuat oleh produsen yang sama dengan jenis anggur serupa, perbedaan tahun panen bisa mengubah citarasa dan harganya. Karena itulah diperlukan pengetahuan khusus seperti yang diajarkan di wine class Detikfood kali ini.



Viewing all articles
Browse latest Browse all 17538

Trending Articles